Kejujuran seorang pemulung
Disuatu hari seorang pengusaha catering di cina yang pergi ke pusat perbelanjaan, dikala beliau turun dari mobilnya sambil membawa sampah dikantong plastik beserta tas miliknya, Dari tempat parkir mobilnya beliau berjalan kaki menuju Pusat perbelanjaan, dalam perjalanannya sedang asik bermain hape tanpa disadari saat membuang sampah yang dipegang bukan sampah diplastik tadi melainkan tas, yang berisikan uang tunai ratusan juta rupiah. Lalu datanglah seorang pemulung mencari rejeki ditong sampah yang dibuang tas itu, lalu diambil dan ditaruh didalam karung tempat rongsok miliknya sambil menunggu siapa pemilik tas itu, karena dia berfikir bahwa tas itu bukan sengaja dibuang, tetapi salah buang. Setelah beberapa jam kemudian sepemulung masih tetap menunggu dan tiba-tiba datang pengusaha catering tanpa basa-basi langsung mengorek-ngorekisi tong sampah tadi. Lalu pemulung bertanya anda sedang mencari apa? Pengusaha catering menjawab,,, Tas saya... Yang seharusnya sampah dikantong plastik